Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2022

Contoh Landing Page Penjualan Produk dan Jasa Yang Menarik dan Keren

Gambar
Pernahkan Anda berpikir bagaimana cara menjangkau pengunjung website untuk tertarik dengan produk yang ditawarkan? Salah satu jawabannya adalah menggunakan landing page. Anda memerlukan contoh landing page yang bagus, menarik dan keren sebagai contoh untuk diterapkan di website bisnis.   Apa itu landing page ? Landing page adalah sebuah halaman situs yang dibuat khusus untuk sebuah marketing campaign atau iklan. Biasanya, pengunjung akan mengklik link dari sebuah email, Google Ads, media sosial, atau sumber-sumber lainnya. Kemudian, halaman yang terbuka dari link tersebut dikenal sebagai landing page.    Mengapa landing page itu penting ? Pertama, Landing Page terbukti mampu meningkatkan konversi hingga 80% Karena peruntukannya yang cukup spesifik (dedicated), tak heran jika sebuah landing page mampu meningkatkan konversi apa pun sesuai goal yang diinginkan, dari leads capture hingga sales. Kedua, Landing Page akan melakukan filter konsumen Anda. Setiap pengunjung yan...